Kau Harus Merelakannya Pergi; Sebuah Komik Antologi Attack On Titan Western Version


Attack on Titan karya Hajime Isayama telah menginspirasi banyak orang dengan titan-titan pemakan manusia, yang tak jelas asal-usulnya, dan selalu membawa kepedihan untuk umat manusia. Tidak hanya di Jepang, tapi para kreator komik di amerika juga terinspirasi oleh Attack on Titan karya Hajime Isayama ini.

Seorang kreator komik asal Amerika membuat sebuah antologi dari komik Attack on Titan dengan teknik gambar dan cerita yang sedikit berbeda. Antologi itu memuat beberapa komik dengan kisah yang bermacam-macam dan dibuat oleh kreator ternama seperti Gail Simone, Kevin Wada, Genevieve Valentine, Afua Richardson, dan masih banyak lagi. Nah, sahabat Beda Unik dapat membaca salah satu komik tersebut di bawah ini yang berjudul "Memory Maze".























Popular posts from this blog

Fakta Rahasia Ciel Phantomhive Kembar dalam Manga Black Butler

Harem Death Note Comedy “Renai Boukun” Akan Mendapat Adaptasi TV Anime Series

Berapa Jumlah Naga Dalam Anime Dragon Ball?